Cara Mengaktifkan Fitur Pengambilan

Fitur Pengambilan biasanya digunakan untuk usaha laundry, untuk mencatat detail dari operasional laundry pertransaksi.

Fitur Pengambilan bisa digunakan untuk mencatat
- Mencatat kapan cucian diantar ke toko.
- Mencatat kapan cucian selesai dicuci.
- Mencatat apa cucian sudah diambil oleh pelanggan.

  1. Cara mengaktifkan fitur Pengambilan pada Backoffice 
    Pada Backoffice pilih menu "Point Of Sale", pilih menu "Pengaturan POS", pilih opsi "POS Ext. Setting" pada sisi atas layar.




  2. Aktifkan fitur pengambilan 
    Ubah opsi dari "Tidak" menjadi "Ya", seperti pada foto di bawah




  3. Contoh tampilan fitur pengambilan pada aplikasi Olsera POS

    Catatan:
    Jika opsi Pengambilan tidak muncul, lakukan log out dan login pada aplikasi Olsera POS.



    Anda bisa ikuti panduan cara pakai fitur Pengambilan pada panduan berikut: Cara Pengunaan fitur Pengambilan pada Aplikasi.

Did you find this article useful?